Cara Menghapus Widget Atribusi Powered By Blogger Yang di Lock

Atribusi Powered by Blogger
Halo semua abang / kakak blogger :) . Hari ini gue mau berbagi sedikit pengetahuan gue tentang dunia bloging. Yang punya blog udah pasti widget yang satu ini, yaitu : Atribusi Powered by Blogger. Sebagian abang / kakak pasti merasa risih bila widget yang satu ini karna gak bisa dihapus alias di lock. Tapi tenang, ibaratkan setiap masalah pasti ada jalan keluar nya. Meskipun agak sedikit licik, langsung saja tanpa basabasi lagi kita ribakkan aja lae materi ini. :D Maklum orang batak adek bang / kak. Yaudah, coba ikuti cara-cara berikut :
  • Langkah Pertama
  1. Masuk ke akun blogger mu.
  2. Klik pada menu Template, lalu pilih Edit HTML
  3. Cari kode / tag <!-- outside of the include in order to lock Attribution widget  --> (Untuk lebihmudah nya gunakan Ctrl + F)
  4. Ganti kata lock tadi menjadi Unlock.
  5. Setelah itu, cari tag <b:widget id=’Attribution1’ locked=’true’ 
  6. Kemudian, ganti kata yang bercetak warna merah dengan kata False.
  7. Save template yang udah di edit tadi.
  • Langkah Kedua
  1. Pilih menu Tata Letak.
  2. Cari widget Atribusi yang biasanya bertuliskan Powered By Blogger.
    Atribusi


  3. Pilih edit dan kemudian hapus widget tersebut.
    Widget Atribusi

      
Setelah berhasil, coba lihat kembali blog anda. Selamat mencoba dan bagikan artikel ini. :) 
Previous
Next Post »

1 komentar:

Click here for komentar
Anonymous
admin
September 4, 2015 at 7:45 AM ×

hmm ternyata bisa dihapus juga ya, ane juga mau ngilangin punya ane ah :D . . . ..

Congrats bro Anonymous you got PERTAMAX...! hehehehe...
Reply
avatar